Normalisasi Database

Normalisasi Database

Normalisasi adalah salah satu pendekatan logical design dari suatu databse relational, dan tampaknya sedikit memiliki kemiripan dengan model ER

Desain database relational dengan pendekatan normalisasi dan desain ER yang teliti akan menghasilkan databse relational yang hampir identik, pada kenyataan dua pendeketan (normalisasi an desain ER) tersebut saling memperkuat.

Pendeketan Normalisasi

1. Disainer membuat model berupa tabel (universal table) berdasarkan situasi sebenarnya, dengan:

 a. Memperhatikan aturan tentang keterkaitan item data tersebut. 

 b. Mengisikan data pada kolom‐kolomnya, nama kolom tersebut akan menjadi nama kolom   pada tabel‐tabel relational. 

2. Membuat tabel‐tabel dalam bentuk normal (normal form tables), sesuai aturan normalisasi, yaitu; 

a. First normal form (1NF) - Bentuk normal pertama.

b. Second normal form (2NF) - Bentuk normal kedua.

c. Third normal form (3NF) - Bentuk normal ketiga.

d. Boyce‐Codd normal form (BCNF) - Bentuk normal Boyce‐Cod

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PPLG Pengembangan Perangkat Lunak dan GIM

Atribut dan Operasi Pada Class